4 Instrumen Bikin Kamu Cuan Mendadak

Banyak cara menghasilkan uang tambahan hanya bermodalkan internet. Salah satunya adalah investasi online yang kerap dilakukan banyak masyarakat Indonesia.

Pasar keuangan adalah tempat yang paling pas jika kamu ingin mendapatkan cuan dengan proses yang mudah. Salah satunya dengan belajar Quotex karena platform ini menyediakan berbagai jenis investasi dan trading.

Yang kamu butuhkan hanya modal dan waktu untuk terus belajar agar bisa menganalisa instrument dalam investasi.

Instrumen Bikin Cuan Lebih Cepat

Semua orang pasti menginginkan keuntungan tinggi dalam waktu singkat. Namun hal ini tidak mudah untuk dilakukan.

Ada beberapa instrumen dalam pasar keuangan yang harus kamu ketahui. Instrumen ini bisa membuat kamu cuan lebih cepat. Tapi resikonya juga setimpal.

Berikut beberapa jenis instrument yang harus kamu ketahui:

  • Forex (Trading Mata Uang)

Siapa yang tak pernah dengan trading mata uang yang sampai saat ini masih tren karena menghasilkan cuan yang begitu cepat.

Forex adalah pertukaran mata uang valuta asing. Mata uang negara yang diperdagangkan seperti USD, EUR, JPY, CHF, CAD dan GBP.

Saat kamu melakukan transaksi Forex, ada keuntungan yang bisa kamu dapatkan. Ketika kamu memiliki dana relatif kecil, maka kamu bisa bertransaksi lebih besar karena ada leverage.

Misalnya kamu memiliki dana 10 juta, maka kamu bisa bertransaksi sampai 1 miliar. Hal ini sangat menguntungkan jika posisi yang kamu ambil tepat.

Dalam transaksi Forex ada istilah jika harga naik, maka memasang transaksi buy akan lebih diuntungkan. Begitu pun sebaliknya.

  • Mata Uang Digital

Saat ini trading mata uang digital seperti Bitcoin, Litecoin, Ripple, dan sebagainya sedang hype di bursa kripto.

Mata uang digital saat ini sudah banyak diperdagangkan broker Forex. Salah satunya adalah di Quotex. Kamu bisa belajar Quotex dan mencoba trading mata uang digital.

Modal yang dibutuhkan cenderung lebih rendah dibandingkan trading mata uang. Meskipun cara dagangnya hampir mirip dengan Forex, tapi fluktuasi lebih tinggi pada Forex.

Trading mata uang digital bisa menjadi pilihan yang tepat jika kamu ingin menghasilkan cuan tambahan dengan cara yang cepat. Asalkan kamu bisa menguasai dan belajar mata uang digital dengan cepat.

  • Trading Emas

Sejak saat dahulu orang tua kita sudah sering melakukan investasi emas. Bedanya dengan sekarang, kamu hanya perlu mencari platform investasi emas.

Prinsipnya sama saja ketika kamu bertransaksi mata uang. Trader memiliki potensi keuntungan dari naik turunnya harga emas.

Bahkan leverage yang diberikan oleh broker bisa mencapai ratusan. Maka sangat berbahaya jika kamu belum mempelajari betul trading emas.

Perlu kamu ketahui bahwa di dunia internasional, harga emas dilihat dari pergerakan nilai dollar AS. Misalnya nilai dollar sedang naik, maka harga emas pasti turun.

Trader yang memulai investasi emas biasanya memantau pergerakan dollar AS.

  • Trading Saham

Trading saham bukan hal yang asing lagi di telinga kamu. 3 instrumen di atas jauh lebih agresif dibandingkan trading saham.

Krena tiga investasi di atas memiliki keuntungan karena adanya gerakan dua arah. Sedangkan saham bisa menguntungkan jika harganya naik dibanding saat kamu pertama membeli.

Kamu bisa belajar Quotex agar bisa memahami trading saham dan mendapatkan cuan sebanyak mungkin. Trading saham bisa menjadi investasi jangka panjang.

Kamu bisa mempelajari banyak hal di Quotex sebelum memulai investasi saham agar kamu bisa mendapat banyak profit.